Bertempat di Ruang Rapat Kantor Camat Buleleng, Kasi Linmas Trantib dan Sat. Pol. PP ( I Ketut Mastra Atmaja, S.Pd ) menghadiri rapat koordinasi tentang Pos Pemadam Kebakaran di masing-masing Kecamatan di Kabupaten Buleleng yang terselenggara pada hari ini selasa, 8 september 2020.
Rakor dibuka oleh Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Buleleng I Made Subur,SH., didampingi Sekretaris Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Buleleng Gede Widana. Dalam sambutannya Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Buleleng I Made Subur,SH., menyampaikan, bahwa di tiap-tiap kecamatan harus ada Pos Pemadam Kebakaran yang beranggotakan 3 Orang dengan lokasi Pos berada di Kantor Camat. Adapun tugas-tugas personil Pemadam Kebakaran sebagai berikut: